Youtube merupakan gudangnya lagu, video, maupun film. Banyaknya konten lagu di youtube membuat kita juga terkadang ingin mengunduhnya, sehingga dapat dinikmati secara offline. Musik atau lagu di youtube bisa kita download dalam format MP3 maupun MP4.
Saat ini, Youtube memang belum memiliki fasilitas download mp3 atau mp4. Walaupun sekarang kita sudah diberikan fasilitas simpan langsung dari aplikasi youtube, tetapi bukan berupa simpan file mp3 atau mp4.
Apabila anda ingin mendownload lagu-lagu favorit, atau mengunduh film yang ada di youtube, jangan khawatir, sudah ada yang membuat fasilitas untuk itu. Bagi pengguna IDM (Internet Download Manager), sudah ada plugin untuk langsung mendownload konten Youtube dalam berbagai format.
Akan tetapi, apabila anda tidak memiliki IDM (Internet Download Manager) dengan ekstensi download youtube. Anda masih bisa menikmati beberapa tool online berikut ini untuk mengunduh lagu mp3 favourit.
Mengunduh lagu dan film dari youtube tanpa aplikasi tidaklah sulit, bahkan sangat mudah. Berikut ini adalah cara mendownload konten lagu dan film dari youtube tanpa menggunakan aplikasi.
Untuk mengunduh lagu dan film youtube dari YT5s.com langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
Mirip dengan YT5s.com, situs mp3-now.com juga sangat mudah digunakan untuk mendownload lagu dan video dari Youtube. Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah langkah-langkah mengunduh film dan lagu dari Youtube lewat MP3-Now.com
Agar lebih jelas, silahkan ikuti langkah-langkah download lagu mp3 tanpa aplikasi hanya dengan menggunakan mp3-now.com sebagai berikut:
Itulah beberapa cara mudah untuk mengunduh lagu kesayangan, film favorit dan video menarik dari youtube tanpa menggunakan aplikasi tambahan. Sangat mudah dan cepat.
Untuk melakukan download lagu mp3 atau film mp4 di android, silahkan anda ikuti tutorial berikut ini.