Spesifikasi Poco F6 : Flagship Killer yang Bakal Jadi HP Ghoib
Xiaomi belum lama ini merilis Redmi Turbo 3 di China, yang dirumorkan dengan spesifikasi seperti biasanya, “Flagship Killer” akan menjadi Poco F6 untuk pasar global. Smartphone ini pun terdaftar di situs TKDN Indonesia dengan nomor model “Poco 24069PC21G”, menandakan kehadirannya tak lama lagi. Poco F6 sudah dari akhir bulan Ramadhan kemarin menjadi salah satu trending […]