MacOS

Merubah File Text Menjadi File Audio di Mac OS X

Setelah kemarin kita membahas tentang menambahkan narator berbahasa Indonesia di Mac OS X, sekarang kita bahas pula bagaimana cara merubah tulisan (teks) menjadi file audio (suara) di Mac OS X. Salah satu kelebihan di Mac OS X sejak lama adalah kelebihan di bidang multimedia. Mac OS X secara bawaan OS nya sudah memiliki fitur yang […]

Menambahkan Narator Berbahasa Indonesia (Damayanti) di Mac OS X

Menambahkan Narator Berbahasa Indonesia – MacOS X sistem operasi besutan Apple inc ini memang tiada pernah berhenti untuk berinovasi dan tiada habisnya untuk dibahas. Beragam fitur yang ditawarkan sistem operasi ini memang memanjakan penggunanya, selain dari segi tampilannya yang menawan. Fitur canggih yang diusung oleh sistem operasi ini adalah diantaranya menyuguhkan fitur yang dapat mengubah […]

Error Navicat Premium di Mac OS Monterey

Navicat Premiun salah satu aplikasi pengelolaan database yang sangat powerfull. Aplikasi ini dapat digunakan untuk mengelola database secara visual. Akan tetepi, di Mac OS BigSur dan Monterey sering sekali ditemukan error saat aplikasi ini dijalankan. Maka, untuk menanganinya silahkan masukkan kode ini ke terminal

Mengatur Ukuran Icon di Launchpad macOS

Mengatur ukuran icon macOS – Mac OS memang sudah sangat terkenal dengan keindahan tampilan desktopnya. Banyak sistem operasi lain yang terinspirasi dengan tampilan desktop OS X yang menawan. Mulai dari beberapa distro Linux yang sudah sejak lama terkesan sehingga membuat tampilan desktopnya mirip dengan Mac OS X. Sebut saja PearOS yang merupakan distro Linux sejak […]

More posts

sepi ing pamrih, rame ing gawe

Menu