Upacara Hari Korpri 2022 – Pelaksanaan upacara bendera dalam rangka hari Korpri ke-51 tahun 2022 dilaksanakan serempak pada tanggal 29 November 2022. Sebelumnya sudah kami bagikan logo dan spanduk hari Korpri yang dapat anda unduh pada tautan di bawah ini.
Sedangkan Mars dan Hymne Korpri dalam format mp3 maupun mp4 yang senantiasa dinyanyikan pada upacara hari Korpri juga dapat anda download pada tautan di bawah. Karena lagu Mars Korpri merupakan lagu yang sangat cocok untuk dinyanyikan di hari Korpri 29 November 2022.
Adapun susunan upacara Hari Korpri yang ke-51 tahun 2022 adalah sebagai berikut:
Tema peringatan HUT Ke-51 KORPRI adalah “KORPRI Melayani, Berkontribusi dan Berinovasi Untuk Negeri”.
Demikianlah tata upacara peringatan hari Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) 29 November 2022 ini. Selamat Hari Korpri.
Satukan irama langkahmu
Bersatu tekad menuju ke depan
Berjuang bahu-membahu
Memberikan tenaga tak seganMembangun negara yang jaya
Membina bangsa besar sejahtera
Memakai akal dan daya
Membimbing membangun mengembanBerdasar Pancasila
Dan Undang-Undang Dasar Empat Lima
Serta dipadukan oleh haluan negara
Kita maju terusDi bawah Panji Korpri
Kita mengabdi tanpa pamrih
Di dalam naungan Tuhan Yang Maha Kuasa
Korpri maju terus
Untuk link download sambutan pembina upacara dalam peringatan hari Korpri ke 51 ini akan kami update setelah release dari Kemendikbudristek. Karena Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi adalah penasehat Korpri.
Dalam pelaksanaan upacara tahun ini, seluruh instansi dan badan pemerintah diminta untuk melaksanakan upacara bendera. Dimana sebelum 1 hari sebelum pelaksanaan upacara bendera, yakni tanggal 28 November 2022 juga melaksanakan upacara tabur bunga di taman makam pahlawan.