Review Singkat TECNO Camon 40: Spesialis Kamera di Kelas 2 Jutaan!
Review TECNO Camon 40 – Jika Anda mencari smartphone dengan kemampuan kamera mumpuni di kelas harga terjangkau, TECNO Camon 40 bisa menjadi pilihan yang menarik. Dengan harga sekitar Rp2,5 jutaan, ponsel ini menyasar segmen menengah yang mengutamakan fotografi. Fitur-fitur canggih yang disematkan menjadikannya pesaing serius di kategori ini, terutama bagi mereka yang gemar mengabadikan momen […]